• Tentang Kami
Thursday, November 13, 2025
SAGOE TV
No Result
View All Result
SUBSCRIBE
KIRIM TULISAN
  • Beranda
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Olahraga
  • Podcast
  • Bisnis
  • Biografi
  • Opini
  • Analisis
  • Beranda
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Olahraga
  • Podcast
  • Bisnis
  • Biografi
  • Opini
  • Analisis
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result

Hari Kebaya Nasional 2025, Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh Kenang Nilai Luhur Perempuan Indonesia

SAGOE TV by SAGOE TV
July 24, 2025
in Lifestyle
Reading Time: 1 min read
A A
0
Hari Kebaya Nasional 2025, Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh Kenang Nilai Luhur Perempuan Indonesia

Istri Wakil Gubernur Aceh, Mukarramah, selaku Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh membuka peringatan Hari Kebaya Nasional 2025 di Plenary Hall Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI), Banda Aceh, Kamis (24/7/2025). Foto: Adpim

Share on FacebookShare on Twitter

SAGOE TV | BANDA ACEH – Istri Wakil Gubernur Aceh, Mukarramah, selaku Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh menghadiri Parade Hari Kebaya Nasional 2025 yang berlangsung di Plenary Hall Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI), Banda Aceh, Kamis (24/7/2025). Parade ini digelar dalam rangka memperingati Hari Kebaya Nasional yang diperingati setiap tanggal 24 Juli, sebagaimana tercantum dalam Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 19 Tahun 2023 tentang Hari Kebaya Nasional.

Parade Hari Kebaya Nasional tersebut dibuka dengan penabuhan rapa’i oleh Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh, Mukarramah, sebagai tanda dimulainya kegiatan. Mengusung tema “Kebaya Warisan Budaya, Langkah Maju Perempuan Indonesia,” Mukarramah menyampaikan bahwa peringatan Hari Kebaya Nasional ke-2 ini adalah momen penting untuk memperkuat identitas budaya serta mendorong peran perempuan dalam melestarikan aset budaya Indonesia.

BACA JUGA

Illiza Nobatkan Sagti Aprilian dan Cut Riska Adilla sebagai Agam Inong Banda Aceh 2025

Dekranasda Aceh Komit Dorong Kriya dan Wastra Naik Kelas, Perajin Diminta Terus Berinovasi

Mengenakan setelan kebaya dengan motif khas Aceh, Mukarramah menegaskan bahwa kebaya bukan sekadar busana tradisional, tetapi juga merupakan simbol nilai luhur dan keanggunan perempuan Indonesia.

Ia berpesan agar semangat melestarikan kebaya tidak hanya berhenti pada seremonial semata, melainkan terus diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

“Kebaya adalah bagian dari kearifan lokal yang harus kita jaga dan kita lestarikan supaya aset budaya ini bisa diwariskan kepada generasi mendatang,” ujarnya.

Selain dihadiri oleh Ketua Staf Ahli TP PKK Aceh, turut hadir pada kegiatan tersebut perwakilan dari organisasi Perempuan Indonesia Maju (PIM), Kongres Wanita Indonesia (Kowani), serta para anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) dari SKPA terkait.

Baca Juga:  Timnas Indonesia Menang atas Bahrain berkat Gol Semata Wayang Ole Romeny

Tidak hanya parade, rangkaian kegiatan Hari Kebaya Nasional 2025 juga dimeriahkan dengan bazar UMKM lokal, peragaan busana (fashion show), serta lomba lagu tembang kenangan yang turut menambah semarak acara. []

Tags: acehBudayaIndonesiaKebayaMukarramahNasionalperempuanPKK
ShareTweetPinSend
Seedbacklink
SAGOE TV

SAGOE TV

SAGOETV.com adalah platform media digital yang memberi sudut pandang mencerahkan di Indonesia, berbasis di Banda Aceh. SAGOETV.com fokus pada berita, video, dan analisis dengan berbagai sudut pandang moderat.

Related Posts

Illiza Nobatkan Sagti Aprilian dan Cut Riska Adilla sebagai Agam Inong Banda Aceh 2025
Lifestyle

Illiza Nobatkan Sagti Aprilian dan Cut Riska Adilla sebagai Agam Inong Banda Aceh 2025

by SAGOE TV
November 12, 2025
Dekranasda Aceh Komit Dorong Kriya dan Wastra Naik Kelas, Perajin Diminta Terus Berinovasi
Lifestyle

Dekranasda Aceh Komit Dorong Kriya dan Wastra Naik Kelas, Perajin Diminta Terus Berinovasi

by SAGOE TV
November 8, 2025
Duta Pemuda Indonesia 2025 Asal Aceh Siap Promosikan Budaya di Ajang PPAP Kemenpora RI
Lifestyle

Duta Pemuda Indonesia 2025 Asal Aceh Siap Promosikan Budaya di Ajang PPAP Kemenpora RI

by SAGOE TV
October 10, 2025
Duta DPD RI Aceh Muharram Anbiya dan Irhamni Malika Siap Wakili Aceh di Tingkat Nasional
Lifestyle

Duta DPD RI Aceh Muharram Anbiya dan Irhamni Malika Siap Wakili Aceh di Tingkat Nasional

by SAGOE TV
October 5, 2025
Yagi Forest Harumkan Aceh di World Expo 2025 Osaka, Tawarkan Perawatan Kulit Alami untuk Kulit Sensitif
Lifestyle

Yagi Forest Harumkan Aceh di World Expo 2025 Osaka, Tawarkan Perawatan Kulit Alami untuk Kulit Sensitif

by SAGOE TV
July 9, 2025
Load More

POPULAR PEKAN INI

Tim Angkatan 2023 Juara Jeumala Cup XIV, Wagub Fadhlullah Tekankan Pentingnya Silaturahmi Alumni

Tim Angkatan 2023 Juara Jeumala Cup XIV, Wagub Fadhlullah Tekankan Pentingnya Silaturahmi Alumni

November 9, 2025
Gubernur Tetapkan Lima Anggota Baitul Mal Aceh Periode 2025-2030, Ini Nama-Namanya

Gubernur Tetapkan Lima Anggota Baitul Mal Aceh Periode 2025-2030, Ini Nama-Namanya

November 7, 2025
Teuku Hamid Azwar, Pahlawan Tanpa Mengharap Dikenal

Teuku Hamid Azwar, Pahlawan Tanpa Mengharap Dikenal

March 15, 2025
Indonesia Pamerkan Arah Baru Energi Nasional di ADIPEC 2025, BPMA Promosikan Potensi Migas Aceh

Indonesia Pamerkan Arah Baru Energi Nasional di ADIPEC 2025, BPMA Promosikan Potensi Migas Aceh

November 7, 2025
Kekuasaan yang Tenang, Intelektualitas yang Mati Catatan dari Dalam Darussalam

Kekuasaan yang Tenang, Intelektualitas yang Mati: Catatan dari Dalam Darussalam

November 10, 2025
Agam Hana Raba Krèh

Agam Hana Raba Krèh

November 4, 2025
Kepala Kanwil Bea dan Cukai Aceh, Safuadi, ST., M.Sc., Ph.D.

Menghidupkan Dua Mesin Ekonomi Aceh: Saatnya Likuiditas Menjadi Strategi Pembangunan

November 7, 2025
Kemenlu Libatkan Aceh dalam Diplomasi Perdamaian Myanmar, Belajar dari Keberhasilan MoU Helsinki

Kemenlu Libatkan Aceh dalam Diplomasi Perdamaian Myanmar, Belajar dari Keberhasilan MoU Helsinki

November 7, 2025
Dari Cendol Janeng hingga Tas Anyaman, Kreativitas Perempuan Aceh Olah Hasil Hutan Bukan Kayu Bersinar di Uroe Peukan

Dari Cendol Janeng hingga Tas Anyaman, Kreativitas Perempuan Aceh Olah Hasil Hutan Bukan Kayu Bersinar di Uroe Peukan

November 7, 2025

EDITOR'S PICK

HUT ke-79 RI, Remisi untuk 176.984 Orang

HUT ke-79 RI, Remisi untuk 176.984 Orang

August 17, 2024
Pj Gubernur Safrizal Sambut Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus

Pj Gubernur Safrizal Sambut Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus

January 11, 2025
Komisi VI DPRA Minta Sekolah dan Dayah Awasi Jajanan Siswa dan Santri

Komisi VI DPRA Minta Sekolah dan Dayah Awasi Jajanan Siswa dan Santri

April 28, 2025
Bahas Investasi dengan Dubes UEA dan Mubadala Energy, Pemerintah Aceh Tawarkan Berbagai Insentif

Bahas Investasi dengan Dubes UEA dan Mubadala Energy, Pemerintah Aceh Tawarkan Berbagai Insentif

March 10, 2025
Seedbacklink
  • Redaksi
  • Kontak Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Iklan
  • Aset
  • Indeks Artikel

© 2025 PT Sagoe Media Kreasi - DesingnedBy AfkariDigital.

No Result
View All Result
  • Artikel
  • News
  • Biografi
  • Bisnis
  • Entertainment
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Lifestyle
  • Politik
  • Reportase
  • Resensi
  • Penulis

© 2025 PT Sagoe Media Kreasi - DesingnedBy AfkariDigital.